Hutan memang memiliki peran yang sangat penting dalam menjaga keseimbangan lingkungan di dunia. Oleh karena itu, sangat di rekomendasikan bagi kita untuk menjaga serta melestarikannya demi keberlangsungan makhluk hidup di masa depan. Jika kemarin kita sudah membahas hutan primer, maka kali ini kita masuk ke pembahasan Hutan sekun…
Baca selengkapnyaHutan Primer merupakan hutan yang telah mencapai umur lanjut dan memiliki ciri struktural tertentu sesuai dengan kematangannya, serta memiliki sifat-sifat ekologis yang sangat unik. Hutan ini, umumnya didiami oleh pohon-pohon besar berumur panjang yang diselingi oleh batang-batang pohon mati yang masih tegak dan kayu-kayu yang su…
Baca selengkapnyaIndonesia memiliki lahan gambut yang sangat luas. Menurut data Global Wetlands , Indonesia merupakan negara dengan luas lahan gambut terluas kedua setelah Brazil. Total area gambut di negara ini diperkirakan mencapai 36.458.236 ha. Namun tahukah anda apa itu gambut dan mengapa keberadaannya penting untuk lingkungan? Bahkan ekosi…
Baca selengkapnyaTaman Nasional (TN) Komodo menjadi salah satu kawasan konservasi kebangaan Indonesia. Berlokasi di Kepulauan Nusa Tenggara, TN Komodo sudah banyak dikenal masyarakat baik dalam maupun luar negeri lantaran keunikan dan keindahannya. Bagi Kamu yang belum pernah berkunjung keTN Komodo, Kami akan memberikan sedikit informasi mengena…
Baca selengkapnyaMengenal Hutan Rawa Kawasan hutan rawa adalah kawasan hutan rawa air tawar yang terdiri atas hutan rawa tergenang musiman, permanen, dan hutan rawa air panas. Jika melihat aktivitas di dalamnya, jenis hutan ini terbagi dua, yaitu sekunder dan primer. Hutan rawa sekunder adalah jenis hutan yang berawa. Ia memiliki rupa dan penampa…
Baca selengkapnyaHutan merupakan salah satu tempat yang paling penting di dunia. Sebab, hutan memiliki fungsi sebagai penyerap karbondioksida dan penyedia oksigen bagi makhluk hidup di bumi ini. Selain itu, hutan juga menjadi rumah atau tempat tinggal bagi ribuan spesies flora dan fauna. Namun, meski memiliki peranan yang besar, hutan bisa juga …
Baca selengkapnyaKeberadaan hutan memang membawa dampak yang positif bagi seluruh makhluk hidup yang ada di Bumi ini. Pasalnya, fungsi utama dari hutan yang ditumbuhi beragam jenis tanaman adalah menyerap karbondioksida dan menggantinya dengan oksigen yang sangat dibutuhkan oleh seluruh makhluk hidup. Namun, selain menjadi sumber oksigen bagi se…
Baca selengkapnyaKita mungkin sering mendengar hutan amazon dari berita, film, atau yang paling sering adalah dokumenter. Hutan ini termasuk jenis hutan hujan yang salah satu terbesar di dunia dan mempunyai keanekaragaman hayati yang tinggi. Hutan Amazon Hutan Amazon adalah hutan yang terletak di Amazon, Amerika Serikat. Hutan Amazon memiliki luas…
Baca selengkapnyaAda yang tau apa itu taman nasional? Taman Nasional (TN) merupakan kawasan pelestarian alam yang memiliki ekosistem asli, dikelola dengan sistem zonasi yang dimanfaat untuk tujuan penelitian, ilmu pengetahuan, pendidikan, menunjang budidaya, pariwisata, dan rekreasi. Namun bagi kamu yang beragam muslim, jangan lupa ya untuk menguc…
Baca selengkapnyaMengenal Pohon Pinus Pinus dan Cemara merupakan pohon yang termasuk kedalam satu jenis yang sama, yaitu coniferous evergreen. coniferous evergreen adalah jenis pohon yang tumbuh membentuk kerucut dan memiliki daun berwarna hijau sepanjang tahun (tidak pernah mengikuti pergantian musim). Namun pinus dan cemara tidak lah sama, karena …
Baca selengkapnyaIndonesia menjadi salah satu negara yang terkenal kaya akan keanekaragaman hayati. Hal itu dibuktikan dengan masuknya Indonesia ke dalam 10 besar negara megadiverse. Nah, untuk melindungi keanekaragam hayati tersebut, pemerintah membangun kawasan hutan konservasi sebagai habitat alami flora dan fauna endemik. Pembangunan tersebu…
Baca selengkapnya